newsmaker.tribunnews.com |
Kondisi new normal saat ini, kita dianjurkan untuk mencuci tangan saat memasuki kantor pemerintahan, perusahaan negara, perusahaan Swasta, resto - resto dan lain - lain sebagainya.
Hal ini dianjurkan oleh pemerintah untuk menjaga agar penyebaran pandemi virus corona selama new normal dapat di minimalisir.
Menurut Unicef dan WHO mencuci tangan cukup 20 - 30 detik saja. WHO merekomendasikan beberapa langkah agar dapat diterapkan dalam kehidupan sehari - hari.
Barikut langkah - langkah mencuci tangan yang direkomendsaikan oleh WHO:
- Basahi tanganmu dengan air lalu oleskan dengan sabun secukupnya pada permukaan tangan.
- Gosokkan pada telapak tangan secara bergantian
- Gosokkan pada punggung tangan secara bergantian
- Gosokan disela - sela tangan secara bergantian
- Gosokkan pada punggung jari secara bergantian
- Gosok pada ibu jari secara memutar dengan telapak tangan yang lain. lakukan secara bergantian
- Selanjutnya bilas tangan dengan air
- keringkan tangan secara menyeluruh dengan handuk atau tisu sekali pakai
- Gunakan handuk atau tisu untuk mematikan kran air.
- Dan sekarang tanganmu sudah bersih dan aman.
Itulah beberapa langkah yang perlu kamu lakukan untuk memcuci tangan menurut Unicef dan WHO. Semoga bermanfaat. Salam BlogNotes.
No comments: